Selasa, 27 Juni 2023, 15:56:03
Dibaca 557 Kali
Pemko Medan Melalui Dinas Ketenagakerjaan Kota Medan Memberikan Sosialisasi Pemahaman Kepada Para Kepala Lingkungan (Kepling) di wilayah Kec. Medan Belawan terkait dengan perlindungan terhadap CPMI asal Kota Medan, Selasa (27/6).