Ny Kahiyang Ayu Saksikan Pengesahan 6 DWP Kecamatan, Lanjutkan Kinerja yang Sudah Baik
Penasehat Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Medan Ny Kahiyang Ayu M Bobby Afif Nasution menyaksikan pengesahan keenam Ketua Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kecamatan di Pendopo Rumah Dinas Wali Kota Me...