Wakil Wali Kota Medan Terima Audiensi Dari Raja Ekspres
Wakil Wali Kota Medan, H. Aulia Rachman, S.E menerima audiensi dari PT. Raja Ekspres di Kantor Wali Kota Medan, Selasa (16/3). Andrew selaku Ceo Founder dari PT. Raja Ekspres menjelaskan tujuannya be...